Home » , » Jaringan Komupter + Jenis-Jenis Komputer

Jaringan Komupter + Jenis-Jenis Komputer

Posted by Komputer & Jaringan on Tuesday, February 28, 2017

Mata Pelajaran : Dasar Teknik Jaringan

Materi : Jaringan Komputer & Jenis-Jenis Jaringan

 

Adviser           :           SelametHariadi, S.kom

Developer       :

Ari Oktavia Eka Putri

Badrul Hafidz Abdurrahman

Khoirul Khusnul Khotimah

Lailatul Qomariyah

Leli Puji Lestari

Muhammad Ibnu Fanani

Yaafi Agung Prasetyo

Abstrak          :           Pada Kali ini saya ingin membaas tentang pengertian komputer dan jenis jenis jaringan. insya allah ini semua sudah dipresentasikan oleh saya jadi kalau ada yang kurang lengkap mohon maaf.

1.      Pengertian Jaringan Komputer ?

Jaringan komputer adalah hubungan antara dua atau lebih sistem komputer melalui media komunikasi untuk melakukan komunikasi data satu dengan yang lainnya.

Jenis-jenis Jaringan komputer :

ü  PAN

ü  LAN

ü  MAN

ü  WAN

2.      Jenis – Jenis Jaringan

PAN ( Personal Area Network )

Adalah jaringan komputer yang digunakan untuk komunikasi antara komputer perangkat dekat dengan satu orang

Karakteristik :

Ø    Jaraknya dekat

Ø    Meliputi wilayah sempit


LAN ( Local Area Network )

Adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencangkup wilayah kecil seperti jaringan komputer kampus,  sekolah, ataupun gedung perkantoran

Karakteristik :

Ø    Mempunyai data yang tinggi

Ø    Meliputi wilayah geografi yang sempit

Ø    Tidak membutuhkan jalur telekomunikasi yang di sewa operator telekomunikasi


MAN ( METROPOLITAN AREA  NETWORK )

Adalah satu jaringan dalam suatu kota dengan transfer data berkecepatan tinggi yang menghubungkan berbagai lokasi seperti kampus, perkantoran, pemerintahan

Karakteristik :

Ø    Meliputi area seluas 5 – 50 km

Ø    Hanya memiliki sebuah dua kabel dan tidak memiliki elemen switching.

Ø    MAN tidak dimiliki oleh satu organisasi


WAN ( WIDE AREA NETWORK )

Adalah jaringan internet yang mencangkup area yang besar sebagai contoh jaringan komputer antar wilayah kota atau bahkan negara jika wide area network  sudah mencangkup area intercontinental . Maka disebut jaringan informasi global atau internet

Karakteristik :

Ø  Sudah mengcangkup area Intercontinental


 

Thanks for reading & sharing Komputer & Jaringan

Previous
« Prev Post

0 comments:

Post a Comment